FFR didirikan pada tahun 2011, saat itu
adalah biro dana usaha dibawah
komando bendahara
Tahun 2012 FFR mulai berkembang
memiliki kepala biro sendiri namun masih
dibawah bendahara
Tahun 2013 FFR berhasil menyumbangkan
kadernya untuk menempati jabatan
sebagai ketua Assalam, FFR mulai
mengembangkan fungsi sosial namun
masih terdominasi oleh fungsi finansial
Tahun 2014 FFR mulai masuk dalam
amandemen ke 4 anggaran rumah tangga
assalam dan mulai berada langsung di bawah
ketua namun masih belum disepadankan
dengan departemen
Tahun 2015 FFR mulai mendeklarasikan konsep
bifungsionalnya,menetapkan landasan
kerja (At-Taubah 111) FFR mulai memiliki rumah
tangga sendiri dan dianggap sepadan dengan
departemen
Sekarang (2016) FFR adalah biro berkembang yang
berada sepadan dengan departemen di bawah ketua
assalam, bifungsional dan memiliki 6 spesifikasi kerja serta peran
dalam menjaga 3 lini sumber dana Assalam