GETARAN DAN GELOMBANG

Description

KERJAKAN SOAL BERIKUT DENGAN BENAR
RATNA WIDAYAT
Quiz by RATNA WIDAYAT, updated more than 1 year ago
RATNA WIDAYAT
Created by RATNA WIDAYAT about 7 years ago
231
0

Resource summary

Question 1

Question
Frekuensi suatu getaran 25 Hz, artinya...
Answer
  • terjadi 25 getaran dalam 1 menit
  • terjadi 25 getaran dalam 1 detik
  • terjadi 1/25 getaran dalam 1 menit
  • terjadi 1/25 getaran dalam 1 detik

Question 2

Question
Perhatikan gambar berikut: Dari gambar di samping yang dimaksud ¾ getaran adalah …
Answer
  • Gerak A-B
  • Gerak A-B-C
  • Gerak A-B-C-B
  • Gerak A-B-C-B-A

Question 3

Question
Perhatikan tabel hasil percobaan P, Q, R dan S di samping! Berdasarkan hasil percobaan tersebut getaran yang paling “cepat” adalah pada percobaan... .
Answer
  • P
  • Q
  • R
  • S

Question 4

Question
Di bawah ini pengertian amplitudo yang benar adalah ….
Answer
  • Jarak terjauh benda bergetar dari titik keseimbangan
  • Jarak titik terjauh terhadap titik terjauh yang lain
  • Titik terjauh yang ditempuh benda
  • Gerak benda dalam sekali bergetar

Question 5

Question
Perhatikan besaran-besaran berikut ini ! 1) Frekuensi 4) Panjang getaran 2) Kecepatan 5) Periode 3) Amplitude Besaran yang hanya terdapat pada getaran adalah ….
Answer
  • 1,2 dan 5
  • 2,3 dan 4
  • 1,3 dan 5
  • 3,4 dan 5

Question 6

Question
Perhatikan gambar ayunan di samping! Jika gerak P ke S ditempuh dalam waktu ¼ sekon maka frekuensi getaran tersebut adalah ….
Answer
  • 2 Hz
  • ½ Hz
  • ¼ Hz
  • 1/8 Hz

Question 7

Question
Perhatikan gambar di samping! Jika lintasan L - M ditempuh selama 2 sekon, maka periode getaran benda tersebut adalah….
Answer
  • 8 sekon
  • 6 sekon
  • 4 sekon
  • 2 sekon

Question 8

Question
Perhatikan tabel percobaan ayunan sederhana berikut : Berdasarkan tabel di atas frekuensi ayunan pada percobaan adalah ….
Answer
  • 25 Hz
  • 20 Hz
  • 2 Hz
  • 0,5 Hz
Show full summary Hide full summary

Similar

GCSE Biology Quiz
joannaherbert
Key Biology Definitions/Terms
mia.rigby
Revolutions and Turmoil: Russia 1905-1917
Emily Faul
An Inspector Calls
Georgia 27
GCSE AQA Biology 2 DNA & Cell Division
Lilac Potato
Biology B1
Kelsey Phillips
“The knower’s perspective is essential in the pursuit of knowledge.” To what extent do you agree with this statement?
Lucia Rocha Mejia
Get your grammar right!
Sarah Holmes
2PR101 1.test - 8. část
Nikola Truong
Specific Topic 7.2 Timber
T Andrews
TISSUE TYPES
Missi Shoup